Topologi Logic

Sabtu, 10 April 2010.
Guruku mengumpamakan topologi fisik sebagai jalan raya,sedangkan topologi logic adalah aturan2 lalulintasnya.

1].Ethernet Lan : Tak peduli topologi fisik yg bagaimanapun,ethernet tetap bekerja seperti prinsipnya,walaupun dg topologi ini akan sering terjadi collision\tabrakan data.prinsipnya,setiap node yg akan mengirimkan data harus berebut dg node lain yg juga ingin mengirim data.jadi,ketika node a mengirim data,maka node b,c d dan seterusnya akan diam,pd saat itu a-lah yg menguasai network.kelemahannya,dlm hal perebutan kekuasaan itu tadi,tak ada koordinator,jadi ruwet.ketika node a sedang mengirim data, node b tdk tahu akan hal itu,jadi langsung saja ia juga mengirim data.krn hanya ada 1 jalur dan yang mengirim data ada 2 pihak,terjadilah collision.gituuuu….!!!!!!!

2].Token ring : Topologi logic ini hanya bisa digunakan jika topologi fisiknya adalah topologi ring.prinsip token ring lebih lumayan daripada ethernet,sipemancing tabrakan.prinsip kerja token ring sebenarnya hampir sama dg ethernet,tapi token ring lebih teratur,yaitu dg menggunakan “token”.
token dlm suatu network sama dengan becak dlm suatu komplek perumahan.ketika rumah si a terlebih dulu memanggil,maka panggilan si b takkan digubris.sedangkan data dpt diantar hanya jika menggunakan becak alias token.dlm topologi logic yg ini,penghantar data hanya satu.jadi,hanya satu node yg bisa mengirim data pada waktu tertentu.jika data sudah selesai dihantar,token akan bebas,barulah node yg lain bisa menggunakannya.dan token akan langsung mendengar panggilan terdekat.”orang ada yg deket,ngapain cari yg jauh?”.gitu katanya.

3].ARC net : Topologi ini sama persis dg token ring.tapi sepersis apapun orang,pasti ada perbedaannya.bedanya ARC net adl pd pasangan topologi fisiknya.ARC net hanya bisa digunakan utk topologi star.

4].FDDI : Kalau fddi sebenernya sama dg dua topologi diatas ini.seperti kataku tadi,pasti ada bedanya.dimana bedanya….?.bedanya ada dibelakangmu itu.oh! nggak,becanda itu tadi,klu ngga’ lucu ,ya,maafin.serius,bedanya ada dijenis kabel sama jumlah tokennya.fddi itu pake’ kabel serat/fiber optic.tokennya juga ngga’ cuma satu kayak 2 ade’nya diatas,tapi 2.yg satu tugasnya ngirim,yang satu nerima.token satu dan yg laen jalannya saling berbalik arah.

1 Comentário:

Gilang A.H mengatakan...

Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

Posting Komentar

 
Blog Alakadarna © Copyright 2010 | Design By Gothic Darkness |